Percayalah, segala sesuatu di dunia ini fana dan sementara. Hanya Allah yg sempurna, hanya Allah yg mutlak.
Karena itu diri-ku...
Janganlah berlebihan menyikapi kesulitan hidup. Sebesar apapun, ia akan makin mengecil dan sirna. Seberat apapun, ia akan makin ringan dan hilang.
Kesulitan hidup, kesengsaraan, dan penderitaan tdk akan berkembang dan tumbuh seperti tanaman.
Diri-kuuu...
Biarkan saja kesulitan hidup menderamu, teruskan saja langkahmu. Sebab, dari setiap yg dihadirkan-Nya untukmu selalu disertai kebaikan bagi diri-mu.
Tersenyumlah, jadikan derita seperti cerita indah yg mengagumkan.
يَافَتَّاحُ اِفْتَحْ لَنَا اَبْوَابَ الْخَيْرِ
YAA FATTAAHU IFTAH LANAA ABWAABAL KHAIRI
"Ya Allah Yang Maha Membuka, bukakanlah kepada kami segala pintu kebaikan".
#abg_say
Tidak ada komentar:
Posting Komentar